Kamis, Maret 20, 2025

Disnaker Kabupaten Ciamis Gelar Workshop Gerta Maja

Pewarta : A Y Saputra

Kabupaten Ciamis – Dinas Tenaga kerja Kabupaten Ciamis menyelenggarakan Strategis Penurunan Angka Pengangguran melalui Kolaborasi Pentahelix gerakan tenaga kerja mandiri sejahtera di Kabupaten Ciamis. Rabu (06/09/2023).

Hadir dalam acara tersebut Wakil Bupati Ciamis Yana D Putra, Kepala dinas Tenaga kerja Okta Jamal Nugraha,Narasumber dari Disnaker Provinsi Jawa barat, SKPD, Pengusaha, Akademisi, anggota DPRD Komisi 4, Tokoh Pemuda dan tokoh masyarakat.

Ketua panitia penyelenggara, Enda Suhenda dalam laporannya mengatakan, dalam rangka mengurangi pengangguran sesuai amanat Undang-Undang Nomor 13 Tahun 2003 tentang Ketenagakerjaan dan Peraturan plPemerintah Nomor 33 Tahun 2013 tentang Perluasan Kesempatan Kerja.

“Workshop Gerta Maja ini, strategis penurunan angka pengangguran melalui Kolaborasi Pentahelix Gerakan Tenaga Kerja Mandiri Sejahtera di Kabupaten iamis,” tandasnya.

Kepala Dinas Tenaga kerja Okta Jabal dalam paparanya mengatakan Indenfikasi permasalahan utama dalam pelaksanaan tugas dan fungsi Dinas Tenaga Kerja Kabupaten Ciamis yang mengacu pada rencana Strategis Dinas Tenaga Kerja Kabupaten Ciamis tahun 2019-2025.

“Saat ini masih tingginya angka pengangguran, terutama pengangguran pada lulusan SLTA sederajat yang minim pengalaman (Low Skill) mendominasi sebanyak 8.604 jiwa 86,89% dari jumlah pengangguran menurut tingkat pendidikan 9.902 jiwa,” imbuhnya.

Related Articles

Media Sosial

0FansSuka
0PengikutMengikuti
0PelangganBerlangganan
Google search engine
Google search engine
Google search engine
Google search engine

Berita Terbaru