Senin, Februari 17, 2025

Berikan Rasa Aman, Anggota Polsek Jatinangor Lakukan Pengamanan Tempat Wisata

Pewarta: Jeky Epsa.

Koran Sinar Pagi, Sumedang – Tempat wisata baru biasanya menjadi salah tempat yang diburu masyarakat untuk berlibur atau bersantai, personil Polsek Jatinangor  Polres Sumedang melaksanakan patroli dan Pengamanan tempat wisata, Senin (12/06/2023)

Personil Polsek Jatinangor Aiptu Sugondo (Panit II SatLantas Polsek Jatinnagor) bersama anggota Bhabinkamtibmas Polsek Jatinangor Aipda Herman Sutisna Dan Aipda Asep Nandang Sampaikan himbauan keselamatan  kepada pengunjung tempat wisata Jans Park.

Khususnya tempat wisata yang ada di wilayah kecamatan Jatinangor masih menjadi prioritas jajaran kepolisian khususnya Polsek Jatinangor Polres Sumedang dalam menjaga situasi kamtibmas dengan melakukan patroli di tempat wisata yang ada diwilayahnya.

Di wilayah Kecamatan Jatinangor, tempat objek wisata yang sering didatangi oleh masyarakat, baik hari kerja ataupun hari libur. Jadi untuk mencegah hal-hal yang tidak diinginkan di tempat wisata,  Personil Polsek Jatinangor melaksanakan Patroli dan pengamanan di tempat-tempat wisata tersebut.

Kapolsek Jatinangor Akp Dadang Sudiantoro.SH,MH. menyampaikan kegiatan patroli dan pengamanan di tempat wisata sebagai bentuk nyata pelayanan kepolisian kepada masyarakat dalam memberikan rasa aman terutama di tempat wisata.

Kapolsek juga menyampaikan harapannya dengan hadirnya Polri di tengah masyarakat bisa memberikan rasa aman dan nyaman kepada warga yang berkunjung ke tempat wisata yang ada di wilayah hukum Polsek Jatinngor. pungkasnya.

Related Articles

Media Sosial

0FansSuka
0PengikutMengikuti
0PelangganBerlangganan
Google search engine
Google search engine
Google search engine
Google search engine
Google search engine
Google search engine
Google search engine
Google search engine
Google search engine
Google search engine
Google search engine
Google search engine
Google search engine
Google search engine

Berita Terbaru