Minggu, April 27, 2025

DPC Demokrat Kab.Garut Ucapkan Selamat HUT Bayangkara ke-74

Pewarta : Fitri

Koran SINAR PAGI, Kab.Garut,- DPC Demokrat Kabupaten Garut mengucapkan selamat HUT Bayangkara yang ke 74, “Semoga Polri menjadi lebih maju, kuat dan profesional dalam menjalankan fungsi pengayom dan menjaga keamanan masyarakat”.

“Kami ucapkan terima kasih untuk jajaran keluarga besar Polri juga terutama jajaran keluarga besar Polda Jabar, terima kasih atas segala dedikasi dan loyalitas serta pelayanan pengabdian kepada masyarakat Jawa Barat, Semoga terus tercatat di hati masyarakat,” ucap ketua DPC Demokrat Kabupaten Garut, Ahmad Bajuri, Selasa (30/6/2020).

Dalam kesempatan tersebut Ia juga berharap, media jadi penguatan persatuan dan kesatuan element anak bangsa demi keutuhan NKRI, yang bisa menyuguhkan berita obyektif, kredibel juga dengan bahasa yang santun secara aturan jurnalistik, serta harus bisa menjadi alat menyambung kepentingan antara masyarakat dan pemerintah juga sebaliknya.

“Jadikan media sebagai salah satu unsur pilar demokrasi dan menjadi sumber pengetahuan bagi masyarakat juga menjadi penguatan bagi generasi muda sebagai penerus dan mengisi kemerdekaan ini,” tandasnya.

Related Articles

Media Sosial

0FansSuka
0PengikutMengikuti
0PelangganBerlangganan
Google search engine
Google search engine
Google search engine

Berita Terbaru