Jumat, Januari 17, 2025

Kapolres Sumedang AKBP Hartoyo Menerima Anugerah ZI Menuju WBK Dan WBBM Dari Kemenpan RB

Pewarta : Jeky

Koran SINAR PAGI, Sumedang,- Kapolres Sumedang AKBP Hatoyo S.IK, MH menerima anugerah Zona Integritas (ZI) menuju Wilayah Bebas Dari Korupsi (WBK) dan Wilayah Birokrasi Bersih dan Melayani (WBBM) yang diberikan Menteri Penertiban dan Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (Menpan RB), Tjahyo Kumolo, di Birawa Assembly Hall Hotel Bidara Jakarta, Selasa (10/12/19) pukul 08.30 Wib.

Selain kepada Kapolres Sumedang penghargaan itu juga diberikan sejumlah orang dilingkunagan Polri,

“Ada 59 orang pimpinan unit kerja dilingkungan institusi kepolisian yang juga mendapat penagurahan serupa”, ujar Kapolres AKBP Hartoyo pada release nya yang dikirimkan kepada koransinarpagijuara.com, Selasa (10/12/19).

Dikatanya, kegiata apresiasi dan penganugerahan tersebut juga dihadiri oleh PJU Mabes Polri guna memberikan motivasi supaya setiap Satker tetap mempunyai semangat, komitmen, konsisten dalam mewujudkan Indonesia bebas dari korupsi.

“Atas penagerahan ini saya ucpakan terima kasih yang sedalam – dalam nya kepada Kemenpan RB juga kepada Allah subhanahu wata’ala yang telah memberikan kepercayaan kepada saya”, pungkas nya.

Related Articles

Media Sosial

0FansSuka
0PengikutMengikuti
0PelangganBerlangganan
Google search engine

Berita Terbaru